Our
Memory
Kisah hubungan yang tidak banyak orang ketahui. Penuh suka dan duka, namun akhirnya sepakat berkomitmen untuk melalui semuanya bersama.
13 Desember 2014
Awal Hubungan
Tahun 2014 kami bertemu di bangku SMA. ditahun tersebut kami mulai menjalani hubungan dan saling mendukung satu sama lain. Tahun 2023 selama 9 tahun kami menjalani komitmen bersama dan telah melalui berbagai tantangan serta rintangan bersama. Kami berdua sepakat untuk menjalani hubungan lebih serius ke jenjang pernikahan.
11 Oktober 2024
Jenjang Pernikahan
ditahun 2024 ini adalah momen yang kami tunggu setelah sekian lama menjalani hubungan, dimana kami mengikat diri dalam ikatan suci pernikahan dan siap melangkah ke jenjang hidup baru, siap menjalani serta menghadapi masa depan bersama, saling cinta dan mendukung satu sama lain.