Our
Memory
Kisah hubungan yang tidak banyak orang ketahui. Penuh suka dan duka, namun akhirnya sepakat berkomitmen untuk melalui semuanya bersama.
juni 2022 - september 2022
Perkenalan - Taaruf
tidak ada yang kebetulan di dunia ini semua disusun rapi oleh sang pencipta , kita tidak bisa memilih kepada siapa kita akan jatuh cinta , tepat nya juni 2022 kami dipertemukan disalah satu organisasi yang kami tempuh tidak ada yg pernah menyangka bahwa pertemuan itu membawa kami ke suatu ikatan yang suci ini .
katanya cinta dapat tumbuh dengan kebersamaan dan berdekatan tapi ternyata tidak semuanya seperti itu , ia sang gadis bermata teduh itu susah sekali didekati , tepat pada september 2022 aku menemui orang tua nya dengan niat ingin mengenalnya lebih jauh lagi
Oktober 2023 - September 2024
Khitbah - Akhdun Nikah
Kehendak nya menuntun kami pada suatu ikatan suci yang ia cintai . kami melangsungkan khitbah dibulan oktober lalu
Percayalah bukan karena kami bertemu lalu berjodoh tapi karena berjodohlah kami bertemu
Dan tepat dibulan ini kami melangsungkan akad
Untukmu sang gadis bermata teduh “hati putih bertepi merah memang mengajarkan ku bahwa cinta kasih ada batas nya tapi untukmu ku buat semuanya indah dan tak terbatas